Kobe - Cinta Ngga Punya Mata
Bila kita sudah terjerat dalam asmara
Pasti kita akan bisa rubah segalanya
Tapi jangan sampai terlena dibuatnya
Awas nanti kamu bisa salah arah
*
Memang cinta bikin gila
Tapi kadang membuat kita ketawa
Memang cinta bikin gila
Tapi kadang sering banyak enaknya
**
Memanglah cinta tak punya mata
Bisa menyerang siapa saja
Jangan kau suka bermain cinta
Kalau tak bisa untuk setia
Bukannya kita tak boleh untuk jatuh cinta
Tapi kita harus tahu arti tentang cinta
Karna itu bisa datang dengan sendirinya
Maka jangan pernah takut bermain cinta
Kembali Ke *, **
Kobe - Pesta Rakyat
Wajah merah berseri merona
Melambaikan tangan untuk ikut bergoyang
Meriah suara tepukannya
Ketika musik mulai berdendang
Tua muda ikutan bergoyang
Merasakan dikmati dan resapi
Menarilah tiada yang larang
Asal jangan maen tonjok2an
Reff:
Semuanya bernyanyi
Hilangkan sunyi sepi
Semuanya bernyanyi
Lupakan sedih
Pesta rakyat…
Pesta rakyat…
Pesta rakyat…
Pesta rakyat…
Kobe - Positive Thinking
Sakit memang ditinggal sang kekasih
Tapi kamu harus terima kenyataan
Tetap tenang, positive thinking
Anggap saja dia bukan jodohmu
Hey
Jangan melamun
Gak ada gunanya
Gak akan mengubah keadaan
Awas...
Kamu kesurupan
Kemasukan setan
Nanti lupa diri
Jadi tambah edan
Jangan nyerah gitu dong
Coba cari yang lain
Di bumi ini gak cuma dia seorang
Masih banyak kok yang bisa
Lebih baik dan mengerti
Terima kamu apa adanya
tapi kini telah terjadi namun semua kan ada ditanya
tetap tenang positive thingking karena dia memang
bukan jodoh mu
back to reff
Sakit hati bukan berarti pasrah
Pasti semua kan ada hikmahnya
Berusaha terus berdoa
Anggap saja dia bukan jodohmu
Back to Reff
Kobe - Dunia Milik Berdua
Ku punya cewe cantik
Ayu sungguh menarik
Aku pun tak kuasa
Bila tak bersamanya
Malam minggu pun tiba
Ku apel ke rumahnya
Serasa dunia ini milik kita berdua
Dia baik sekali
Mau mengalah dan mengerti
Pasti akan kubalas dengan semua cintaku
Gak ada cewe lain
Yang sebaik dirinya
Aku pasti setia dan hanya ingin berkata
Reff:
Hatiku bahagia
Punya pacar setia
Pasti akan kujaga
Lindungi dia tuk selamanya
Hatiku bahagia
Punya pacar setia
Pasti akan kujaga
Serasa dunia milik berdua
Bila nanti
Kujatuh dan tak berdaya
Di hati berharap
Dia bisa membantuku berdiri
Kobe - Cinta Ditolak
mbah tolong dengar ceritaku
yang sedang jatuh hati
pusing mikir seribu kali
sejuta jurusku ngga malah makin menjurus
sribu rayuan mlah dia blang cuma gombal
apakah manjur mbah
dengan bunga 7 rupa dan sdikit bacaan mantra
jiwalakaji popobelo
namun ku daptinya
dengan bantuan ramuan edan
tapi bukan lha cinta cuma nafsunya buatku lega
awalnya aku benar" cinta dia
sampai membuatku gila
dihantui bayanganya
sakit hatiku karena jual mahalnya
ku cari jalan pintas
cinta di tolak dukun bertindak
dengar mulut embah bacakan mantra
jiwalakaji hoi jiwalakaji hoi
dengar mulut embah bacakan mantra
jiwalakaji hoi jiwalakaji hoi
yang sedang jatuh hati
pusing mikir seribu kali
sejuta jurusku ngga malah makin menjurus
sribu rayuan mlah dia blang cuma gombal
apakah manjur mbah
dengan bunga 7 rupa dan sdikit bacaan mantra
jiwalakaji popobelo
namun ku daptinya
dengan bantuan ramuan edan
tapi bukan lha cinta cuma nafsunya buatku lega
awalnya aku benar" cinta dia
sampai membuatku gila
dihantui bayanganya
sakit hatiku karena jual mahalnya
ku cari jalan pintas
cinta di tolak dukun bertindak
dengar mulut embah bacakan mantra
jiwalakaji hoi jiwalakaji hoi
dengar mulut embah bacakan mantra
jiwalakaji hoi jiwalakaji hoi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar